About this blog



This blog is contains (20%) unusual (30%)unimportant social tips ,(20%) unnecessary things ,(10%) poem , and(20%) short story
You are not forced to give any comment or to be folower >.0
If u follow my blog I'll definitely follow you back
I do not claim any pictures that posted in my blog

* molten * yummy * creamy* choco * cake *
Hi, welcome to my blog * enjoy your blog walking *

.

This month special event




2
2 dec "Happy mothers day" and 25 dec "Merry christmas!!"

Selasa, 28 Juni 2011

Dongeng vs Logika

Di saat portal sepi, maka Caendix beralih ke sini.

Adikku baca buku cerita, Serigala dan 7 anak kambing. Karena pasti nggak ada yang minat, aku ceritakan garis besarnya saja.. http://eemoticons.net
 Dongeng:
Induk kambing akan pergi mencari makanan di hutan. Ia berpesan pada para anaknya agar tidak membiarkan siapapun masuk rumah kecuali dia. Anak2nya pun mengerti, dan ia berangkat.
Namun ada seekor seriggala yang mau memakan anak2 kambing itu, ia pun mengetuk pintu dan berkata : Anak2, ini aku, ibumu..
Tapi anak2 itu bilang : kau bukan ibu kami, ibu kami berkulit putih dan suaranya lembut.
Kemudian serigala pergi meminta tepung agar tangannya putih, untuk suaranya, mungkin beli permen? http://eemoticons.net (ngaco)
Kemudian ia kembali, dan mengetuk pintu sekali lagi, dan kayak tadi lagi.
Tapi karena dia sudah makan permen (?) dan kulitnya putih, anak2 kambing pun mengira dia ibu mereka, dan membukakan pintu.
Dan ketika pintu dibuka... (tahulah, pasti kacau) mereka semua kaget dan segera sembunyi sendiri2. Yang pertama sembunyi di bawah meja makan, yang kedua di atas ranjang, yang ketiga di tempat cuci piring (beneran) . Tapi anak ketujuh hanya menemukan jam besar di ruangan tengah, dan ia masuk kesana.
Satu persatu ditemukan oleh serigala dan ditelan bulat2 . Sampai anak kambing keenam, dan karena dia tidak menemukan yang ketujuh, ia pergi dari rumah itu. Si bungsu ketakutan, dan terus menunggu di dalam jam sampai ibunya pulang, kemudian menceritakannya pada ibunya. Sementara itu serigala sedang beristirahat di bawah pohon dengan perutnya yang penuh. Lalu ia jatuh tertidur.. Si anak kambing dan ibunya diam2 mendekati serigala, kemudian dengan hati2 si induk memotong perut serigala dan anak2nya keluar dengan aman sentosa (lebay). Kemudian, agar serigala tidak curiga, ia menyuruh anak2 nya memasukkan batu2 besar ke dalam perutnya, kemudian menjahitnya lagi. Kemudian mereka semua bersembunyi untuk melihat apa yang terjadi. Si serigala yang tidak menyadari bahwa perutnya sudah terisi batu itu bangun dan merasa haus. Ia kemudian minum di sungai, tapi karena batu2 itu terlalu berat, ia menggelinding dan tenggelam di sungai. Tewas. Kini ibu dan anak2 kambing hidup bahagia, karena tidak ada yang mengganggu mereka.
garis besar udah segini..

KONYOL 

Sekarang perhatikan analisisku.. (ngesok)
1. Tepung tidak akan bisa mengubah kulit serigala, dan permen juga tidak akan mengubah suaranya
2. Anak2 kambing itu berarti tidak bisa mengenali ibunya dengan seksama
3. Mereka mencari tempat persembunyian yang sangat "nggak niat"
4. Serigala tidak akan bisa menelan mereka berenam sekaligus bulat2. Ularpun tidak bisa.
5. Seharusnya perutnya tidak bisa menampung 6 anak kambing sampai selama itu
6. Harusnya 6 anak kambing itu sudah mulai tercerna di dalam perut serigala
7. Tidur sekalipun tidak mungkin serigala tidak merasa kesakitan saat perutnya dipotong, dimasukki batu, kemudian dijahit
8.Seharusnya setelah ia bangun, ia bisa mencium bau kambing kan? tapi dia tidak curiga sedikitpun
9. Seharusnya dia merasa kalau dalam perutnya itu sudah berupa batu kan?

mau sampai 10 tapi sudah the end... lihat, dongeng itu benar benar penipuan yah? http://eemoticons.net
tapi baik untuk mengembangkan imajinasi kita sesekali

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

write comment here if you want :)
I'll accept happily all sugestion and critics